Anda hobi mengotak-ngatik mp3 atau punya cita-cita menjadi DJ, tetapi anda tidak memiliki alat yang akan digunakan. Tidak usah khawatir Virtual DJ akan membuat anda seolah-olah seorang DJ Profesional.
VirtualDJ merupakan software yang paling banyak di gunakan untuk me-mixing MP3, karena relatif mudah digunakan dan mempunyai fitur-fitur yang sangat lengkap. Versi terbaru ini sudah dilengkapi dengan mesin "automatic seamless loop" yaitu mesin yang membuat lagu editan anda menjadi lebih halus
Untuk melihat fitur-fitur yang ada di dalam VDJ 6.0 ini silakan anda lihat di sini
Sedangkan untuk cara peg-instalan dan nge-patch nya tidak susah, instal softwarenya seperti biasa setelah terinstal silakan anda jalankan patchnya kemudian anda browse ke lokasi VirtualDJ di instal kemudian klik instal dan sekarang Software VirtualDJ 6.0 anda sudah menjadi Full Version.
kalau uda tidak sabar bisa langsung saja unduh dibawah ini :
Klik Unduh
Klik Unduh Patch
Nero 9 Micro Edition
Pasti anda sudah kenal dengan software yang satu ini, Nero merupakan aplikasi "Burning" yang sangat terkenal dan banyak digunakan. Nero 9 merupakan versi terbaru dari software ini. Dengan Nero 9 ini anda dapat mem-burning DVD/CD, meng-copy, membuat/membakar image DVD/CD dan masih banyak lagi.
Dengan Nero 9 anda dapat mem-burning dengan cepat tanpa ada kesalahan pada saat proses berlangsung. Mungkin anda masih bingung dengan Micro Edition ini, Micro ini berbeda dengan versi portable, karena edisi micro ini seperti nero biasanya yang harus meng-instal terlebih dahulu sebelum menggunakannya.
Perbedaan antara Nero Micro Edition dengan Nero yang biasa adalah perbedaan pada fitur-nya. Pada Nero Micro, anda hanya akan menemukan fitur - fitur standart dari Nero, seperti Burning, Copy, membuat Image dan lainnya.
Mungkin bagi sebagian oranag tidak suka dengan edisi micro ini karena fitur yang sangat minim, tapi tidak sedikit yang justru suka dengan micro edition ini termasuk saya, karena tidak semua fitur anda gunakan pada software nero yang biasanya, dengan begitu fitur tersebut menjadi sia-sia dan hanya memberatkan software ini saja.
Untuk spesifikasi yang tinggi mungkin tidak terlalu berpengaruh, tapi untuk spesifikasi menengah kebawah pasti akan sangat memberatkan PC anda dan membuang space harddisk anda. Jadi dengan Micro Edition ini anda hanya meng-instal fitur - fitur yang biasa anda gunakan.
Ukuran dari file ini sangat kecil yaitu hanya 28MB, jadi anda tidak perlu bersusah payah untuk mendownloadnya.
Monggo di unduh saja :
Klik Nero ME
0 komentar:
Posting Komentar
Thankyou for your coment